Peringatan Hari Pramuka Ke-64

Peringatan Hari Pramuka Ke-64

SMA Negeri 4 Magelang melaksanakan upacara peringatan Hari Pramuka ke-64 pada Kamis, 14 Agustus 2025, di lapangan sekolah. Seluruh siswa, guru, dan staf hadir mengenakan seragam pramuka lengkap. Upacara dimulai pukul 07.00 WIB dengan pembina upacara Ibu Kuntari Purwaningsih, S.S. Dalam amanatnya, beliau menyampaikan sambutan dari Ketua Kwartir Cabang Nasional. Beliau menyampaikan bahwa tema peringatan […]

Senam Anak Indonesia Hebat Sebagai Awal Semangat Hari Anak Nasional

Rabu, 23 Juli 2025, SMAN 4 Magelang mengadakan senam sehat bersama dalam rangka memperingati spesialnya hari anak nasional. Senam sehat ini diikuti oleh guru, karyawan, serta seluruh siswa SMAN 4 Magelang. Senam sehat ini makin terasa spesial karena dihadiri oleh Ibu Dra. Puji Handayani, M. Pd, selaku pengawas SMA Kota Magelang. Walaupun senam sehat kali […]

Masa Orientasi Pramuka 2025: Mengenal Lebih Dekat Dunia Pramuka

Masa Orientasi Pramuka (MOP) merupakan kegiatan kepramukaan yang tidak hanya sekedar perkenalan dengan organisasi kepanduan dan penyematan peserta didik baru sebagai anggota Pramuka. Melainkan kegiatan MOP juga sebagai wadah untuk membentuk karakter, penanaman nilai-nilai luhur, serta untuk mengembangkan potensi diri setiap peserta didik baru. Kegiatan MOP kembali diselenggarakan pada tanggal 17-18 Juli 2025, di SMAN […]

MPLS Ramah 2025

MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) di SMAN 4 Kota Magelang merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan dalam rangka membantu siswa-siswi yang baru memasuki kelas X di SMAN 4 Kota Magelang. Pada hari Senin (14/07/2025), dilaksanakan kegiatan MPLS hari pertama. Setelah selesai melaksanakan upacara bendera yang disertai dengan penyematan tanda peserta sebagai simbolisasi pembukaan kegiatan MPLS, peserta […]

Perkemahan Akhir Tahun (PERAKTA) 2025: Wirya Bhakti, Satria Mandala

Kegiatan Perkemahan Akhir Tahun (PERAKTA) 2025, dilaksanakan tiga hari mulai tanggal 16 – 18 Juni 2025 di Lapangan Sadegan, Tempuran. Kemah ini diikuti oleh seluruh siswa kelas X. Dengan mengusung tema “Wirya Bhakti, Satria Mandala” yang memiliki makna menciptakan keberanian dan keteguhan untuk mengabdi kepada tanah air. Perkemahan Akhir Tahun menjadi sebuah media untuk membentuk […]

TUMBUHKAN SEMANGAT PATRIOTISME DI HARI KEBANGKITAN NASIONAL

Pada Selasa (20/05/2025) SMA N 4 Magelang mengadakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke-117. Hari ini bertepatan dengan terbentuknya organisasi Budi Utomo, yang menjadi tonggak sejarah untuk mengingatkan bangsa Indonesia akan pentingnya persatuan, kesadaran nasional, dan perjuangan demi kemerdekaan. Upacara dalam rangka memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke-117 ini diikuti oleh seluruh guru, […]

Kamis Talenta: Panggung Eksplorasi Bakat dan Talenta Siswa

SMA Negeri 4 Magelang telah menyelenggarakan program baru yang disebut dengan “Program Pembiasaan” yang berlangsung dari hari Senin hingga Jum’at. Program Pembiasaan tersebut terdiri dari Senin Nasionalisme, Selasa Literasi, Rabu Sehat, Kamis Talenta, dan Jum’at Religi. Kegiatan Kamis Talenta sendiri dijadwalkan pelaksanaannya dua kali dalam satu bulan. Kamis, 15 Mei 2025 suasana Amphitheater SMA Negeri […]

Class Of 2025

Suasana haru dan bahagia bercampur menjadi satu saat  SMAN 4 Magelang menggelar acara Wasana Warsa untuk siswa-siswi kelas XII tahun ajaran 2024/2025. Acara perpisahan yang penuh makna ini diselenggarakan pada hari Sabtu, 10 Mei 2025, bertempat di amphitheater sekolah. Wasana Warsa kali ini tidak hanya sebagai sebuah perpisahan, tetapi juga bentuk apresiasi terhadap perjuangan para […]

R.A.Kartini Cahyaning Negeri

R.A.Kartini, perempuan penuh jasa yang setiap langkahnya menjadi inspirasi bagi bangsa Indonesia. Bahkan hingga sekarang, dirinya masih diabadikan dalam setiap karya anak bangsa. Waktunya, semangatnya, menjadi cahaya bagi anak-anak bangsa untuk terus menunjukkan dirinya dengan karya yang bersinar. Seperti yang sedang berlangsung di ajang Mas Mbak SMAPA 2025, yang diadakan oleh OSIS SMA N 4 […]

SMAN 4 Magelang Menggelar Apel Pelepasan Siswa Kelas XII Angkatan ’25

Setiap akhir tahun ajaran, segala kenangan, pelajaran, dan pertumbuhan pribadi dirayakan dengan penuh kehangatan melalui acara Pelepasan Siswa Kelas XII. SMAN 4 Magelang melangsungkan apel pelepasan siswa kelas XII angkatan ’25 pada Selasa, 6 Mei 2025. Acara berlangsung di lapangan SMAN 4 Magelang dari pukul 07.00 sampai selesai. Apel ini diikuti oleh Bapak/Ibu guru, perwakilan […]